Memperingati Hari Santri Nasional di SMK Negeri 1 Pacet

Pacet – Hari Santri Nasional yang jatuh pada tanggal 22 Oktober di gelar di seluruh wilayah Indonesia termasuk di SMK Negeri 1 Pacet.

Pada peringatan Hari Santri Nasional tahun 2023 di SMK Negeri 1 Pacet, seluruh Guru dan Tenaga Kependidikan serempak mengenakan baju bernuansa muslim.

Baca Juga :

Selain itu, pada peringatan upacara bendera yang digelar hari senin, pembina upacara Ibu Teny Sanusi, S.Pd .membahas mengenai Hari Santri Nasional secara lebih detail.

Hal ini menjadi pembelajaran bagi seluruh peserta upacara terutama bagi para peserta didik yang mengikuti kegiatan upacara bendera pada hari senin.

Dimana mereka mengenal sejarah terbentuknya hingga lahirlah Hari Santri Nasional. Tentu saja ini menjadi pengetahuan baru terutama bagi para peserta didik yang belum mengetahuinya.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *